Pengembangan Lembar Kerja Peserta Didik Berbasis STEM (Science, Technology, Engineering, and Mathematics) Pada Materi Organ Pernapasan Hewan Kelas V SD

Authors

  • Aisyah Dzakiyyah Universitas PGRI Palembang
  • Rohana Rohana Universitas PGRI Palembang
  • Nora Surmilasari Universitas PGRI Palembang

DOI:

https://doi.org/10.25273/jems.v11i1.15532

Keywords:

Bahan Ajar, LKPD, STEM

Abstract

Pengembangan LKPD berbasis STEM (Science, Technology, Engineering, and Mathematics) telah diterapkan di sejumlah negara-negara maju seperti Jepang, Amerika Serikat, Finlandia, dan Singapura. Keberhasilan pembelajaran yang menggunakan pendekatan STEM membutuhkan sarana yang efektif untuk menerapkan pembelajaran di kelas salah satunya dengan penggunaan bahan ajar. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengembangkan LKPD berbasis STEM kelas V SD pada materi sistem pernapasan hewan. Metode yang digunakan adalah penelitian pengembangan menggunakan model ADDIE (Analysis, Design, Development, Implementation, Evaluation). Hasil penelitian menunjukkan bahwa LKPD yang dikembangkan memenuhi kriteria valid, praktis, dan efektif.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Anggraini, F., Huzaifah, S. 2017. Implementasi STEM dalam Pembelajaran IPA di Sekolah Menengah Pertama. Palembang. 722-731

Aprilianti, Putri Perdana, en Dwi Astuti. 2020. “Pengembangan Lkpd Berbasis Stem Pada Materi Bangun Ruang Sisi Datar SMP Kelas VIIIâ€. Jurnal Pembelajaran Matematika Inovatif 3 (6): 653–702.

Arikunto, S. (2019). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta : Rineka Cipta.

Arini, P. D. (2020). Pengembangan Lembar Kerja Peserta Didik Berbentuk Cerita Bergambar Pada Pembelajaran Subtema Jenis-Jenis Pekerjaan Di Kelas IV SD. Universitas Sriwijaya.

Arsanti. (2018). Pengembangan Bahan Ajar Mata Kuliah Penulisan Kreatif Bermuatan nilai-nilai Pendidikan karakter Religius Bagi Mahasiswa Prodi PBSI, FKIP, UNISSULA. Jurnal Kredo, Vol. 1, No 2

Ario, M., & Asra, A. (2019). Pengembangan Video Pembelajaran Materi Integral Pada Pembelajaran Flipped Classroom. (Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika, 20-31).

Rahmayani, Fadillah, Menza Hendri, en Dian Pertiwi Rasmi. 2021. “Aplikasi Lembar Kerja Peserta Didik Berbasis Stem pada Materi Gerak Melingkarâ€. Jurnal Imiah Pendidikan dan Pembelajaran 5 (2): 208.

Rusman. (2012). Model-Model Pembelajaran . Bandung: Rajawali Pers.

Falentina, T. Cika, dkk. 2018. Mobil Bertenaga Angin: Media Berbasis STEM untuk Siswa Kelas IV Sekolah. Jurnal Ilmiah PGSD Universitas Pendidikan Indonesia

Daryanto. 2013. Strategi dan Tahapan Mengajar. Bandung: Yrama Widya.

Halim Simatupang, dkk. (2019). Pengembangan LKPD Berbasis Pendekatan Science, Technology, Engineering, and Mathematics (STEM) Untuk Menumbuhkan Keterampilan Berpikir Kritis Siswa. Program Studi Pendidikan IPA, FMIPA, Universitas Medan. ( Jurnal Pelita Pendidikan, eISSN: 2502-3217 pISSN: 2338-3003)

Majid, Abdul. 2017. Strategi Pembelajaran. Bandung : Remaja Rosdakarya

Mahjatia, Nanda dkk. (2020). Pengembangan LKPD Berbasis STEM untuk Melatihkan Keterampilan Proses Sains Siswa Melalui Inkuiri Terbimbing. Jurnal Ilmiah Pendidikan Fisika, Universitas Lambung Mangkurat.

Nareswari, dkk. (2021). Belajar Matematika dengan LKPD Berbasis Kontekstual. Jurnal Mimbar Ilmu Vol 26, No 2

Prastowo,A(2014).Pengembangan Bahan Ajar Tematik.Jakarta:Kencana Prenada media Group.

Punaji, Setyosari (2013). Metode Penelitian Pendidikan & Pengembangan. Jakarta: Kencana.

Purboningsih, Dyah. 2015. “Pengembangan Perangkat Pembelajaran dengan Pendekatan Guided Discovery pada Materi Barisan dan Deret untuk Siswa SMK Kelas Xâ€. Seminar Nasional Matematika dan Pendidikan Matematika UNY 2015, 467–74.

Rayanto, Yudi Hari dan Sugianti, 2020. Penelitian Dan Pengembangan Model Addie & R2D2:Teori & Praktek. Pasuruan : Lembaga Academic & Research Institute

Sa’adah, N. R., & Wahyu. (2020). Metode Penelitian R&D (Research and Development) Kajian Teoritis dan Aplikasi. Malang: CV. Literasi Nusantara Abadi.

Setyosari, Punaji. 2013. Metode Penelitian Pendidikan dan Pengembangan. Jakarta : Kencana Prenada Media Group

Sugiyono. (2012). Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: ALFABETA, CV.

Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, R&D. Bandung: Alfabeta.

Sugiyono. (2019). Metode Penelitian Pendidikan. Bandung : Alfabeta.

Suryana , D., & Hijriani, A (2022). Pengembangan Media Video Pembelajaran Tematik Anak Usia Dini 5-6 Tahun Berbasis Kearifan Lokal. Jurnal Obsesi: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini , 1077-1094

Trianto, 2017. Model Pembelajaran Terpadu Konsep, Strategi, dan Implementasinya Dalam Kurikulum Tingkat Sauna Pendidikan. Jakarta : Bumi Aksara.

Undang-Undang Dasar 1945 Pasal 31 Ayat 1 dan Pasal 1 ayat 2.

Utami, I., R. Septiyanto, F. Wibowo dan A. Suryana. 2017. Pengembangan STEM-A (Science, Technology, Engineering, Mathematics and Animation) Berbasis Kearifan Lokal dalam Pembelajaran Fisika. Jurnal Ilmiah Pendidikan Fisika Al-BiRuNi. 06 (1) : 67 :73

Winarni, E.W. 2018. Pendekatan Ilmiah dalam Pembelajaran Inovatif dan Kreatif. Bengkulu : FKIP Unib Press.

Yaumi, Muhammad. 2018. Media & Teknologi Pembelajaran. Jakarta : Prenada Media.

Yulianti, D. (2017). Bahan Ajar Berbasis STEM (Science, Technology, Engineering, and Mathematics) untuk Meningkatkan Penguasaan Konsep Siswa SMA. UPEJ Unnes Physics Education Journal, 6(3), 53–58.

Downloads

Published

2023-03-12

Issue

Section

Articles