Identifikasi teknik pengubahan tingkah laku perpektif Abah Anom untuk penyembuhan korban Napza
DOI:
https://doi.org/10.25273/counsellia.v9i2.5202Keywords:
Behavioural Change Technique, Abah Anom, DrugsAbstract
Penyembuhan melalui rehabilitasi yang berdasarkan nilai-nilai keagamaan dapat dianggap sebagai salah satu mediator yang sangat efektif dalam memberikan pembinaan kesehatan fisik, psikologis, mental, sosial, dan spiritual bagi korban Napza, maka penelitian ini bertujuan untuk menggali bentuk pendekatan yang berbasis nilai keagamaan yang dapat dijadikan sebagai teknik pengubahan tingkah laku terhadap korban Napza. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan analisis hermeneutika bersusun. Data yang digunakan berupa data teks pemikiran Abah Anom, observasi, dan wawancara lapangan. Hasil penelitian ini adalah (1) proses pengubahan tingkah laku berfokus pada pola pikir; (2) analisis dan diagnosis berfokus pada pola pikir, kondisi psikologis yang tidak sehat, keyakinan, dan kebiasaan; dan (3) terdapat lima bentuk intervensi pengubahan tingkah laku melalu metode penyadaran diri, yaitu mandi taubat, shalat, dzikir, qiyamu al-lyail, dan puasa.
 Abstract
Healing in the form of rehabilitation based on religious values occupies a strategic and organized position in providing psychological, mental, social, and spiritual physical health assistance for drug victims, then this study aims to explore the form of approaches based on religious values, can be used as a technique to change behavior towards drug victims. This study employs hierarchical hermeneutic analysis within qualitative approach. The data used are the text of Abah Anom’s thoughts, observation, and field interview. The result of the study shows (1) the process of behavioural change focusing on the mindset; (2) analysis and diagnose focusing on the mindset, psychologically-illed condition, belief, and habit; and (3) the presence of five intervention form of behavioural change through self awareness method, i.e. taubat shower, shalat, dzikr, qiyamu al lail, and fasting.Downloads
References
Al-Ghazali, A. H. M. (n.d.). Kimiya’ al-Sa’adah. Beirut: Dar al-Fikr.
Aqib, K. (2005). INABAH: Jalan Kembali dari Narkoba, Stress, dan Kesunyian Hati. Surabaya: PT. Bina Ilmu Surabaya.
Arifin, S. W. T. (n.d.). Akhlaqul Karimah/Akhlaqul Mahmudah: Berdasarkan Mudawamatu Dzikrullah. Tasikmalaya: Yayasan Serba Bakti Suryalaya.
Atjeh, A. (n.d.). Kunci Pembuka Dada Juz 1 - 2 (Terjemahan Miftahus Shudur). Tasikmalaya: Yayasan Serba Bakti Suryalaya.
Corey, G. (2008). Theory and practice and psychotherapy of counseling. Animal Genetics.
Corey, Gerald. (2013). Teori dan Praktek Konseling dan Psikoterapi (Cet. Ke-7). Bandng: PT. Refika Aditama.
Eliza, A. (2018). Zikir Sebagai Metode Pengobatan Pecandu NarkobaDi Padepokan Raudhoh Palembang. Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang.
Ellis. (1997). The Practice of Rational Emotive Behavior Therapy. : New York: Springer Publishing Company, Inc.
Hakim, L. (2015). Pengaruh terapi religi shalat dan dzikir terhadap kontrol diri klien penyalahgunaan narkotika. Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim.
Haryanto, R. (2015). Dzikir: Psikoterapi Dalam Perspektif Islam. AL-IHKAM: Jurnal Hukum & Pranata Sosial, 9(2), 338. DOI: https://doi.org/10.19105/ihkam.v9i2.475
Jones, R. (2006). Teori dan Praktek Konseling dan Terapi. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Mappiare-AT, A. (2013). Tipe Metode Riset Kualitatif untuk Eksplanasi Sosial Budaya dan Bimbingan Konseling (Edisi Revi). Malang: Elang Mas.
McLeod, J. (2003). An Inroduction to Counselling (Third Edit). New York: Open University Press.
Mintarsih, L. (2001). Proses Penyembuhan pada Pecandu. Makalah Pada Seminar Sehari Peranan Olahraga Dalam Mencegah Dan Menanggulangi Madar. Jakarta.
Munandir. (1989). Bimbingan Sekolah di Indonesia: Corak yang Bagaimana? Naskah Pidato Pengukuhan Guru Besar IKIP Malang.
Purba, N., Sulistyawaty, S., & Darwis, A. (2019). Penerapan Penyembuhan Bagi Pecandu Narkoba Dengan Membangkitkan Kesadaran Agama Melalui Pembetulan Nilai Pendidikan Ibadah, Akidah , Dan Akhlak Di Yayasan Rehabilitasi Rumah Ummi Sunggal. Amaliah: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 3(2), 384–389. DOI: https://doi.org/10.32696/ajpkm.v3i2.294
Samsul Arifin. (2012). Konseling At-Tawazun (Titik Temu Tradisi Pesantren dan Konseling). Conference Proceedings: Annual International Conference on Islamic Studies (AICIS) XII, 2149–2167.
Sharf. R, S. (2012). Theories of Psychotherapy and Counseling: Concepts and Cases (5th Editio). USA: Brooks/Cole Publishing Company.
Supriatna, A. (2012). Upaya Pencegahan dan Penyembuhan Patalogi Sosial Penyalahgunaan Narkoba Bebasis Nilai Keagamaan: Studi Deskriptif di Pondok Remaja Inabah XX Pesantren Suryalaya – Tasikmalaya. Universitas Pendidikan Indonesia.
Sutoyo. (2013). Bimbingan & Konseling Islami (Teori & Praktik). Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
tribunnews.com. (2017). 27,32 Persen Usia Remaja Indonesia Pengguna Narkoba. In tribunnews.com. https://surabaya.tribunnews.com/2017/08/15/2732-persen-usia-remaja-indonesia-pengguna-narkoba
Downloads
Additional Files
Published
Issue
Section
License
In order to be accepted and published by Counsellia: Jurnal Bimbingan dan Konseling, the author(s) submitting the article manuscript should complete all the review stages. By submitting the manuscript the author(s) agreed to the following terms:
The copyright of received articles shall be assigned to Counsellia: Jurnal Bimbingan dan Konseling. The intended copyright includes the right to publish articles in various forms (including reprints). Counsellia: Jurnal Bimbingan dan Konseling maintain the publishing rights to the published articles.
Authors are allowed to use their articles for any legal purposes deemed necessary without written permission from Counsellia: Jurnal Bimbingan dan Konseling with an acknowledgement of initial publication to this journal.
Author sent the copyright transfer form (here) to the journal.

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.