TRANSFORMASI KAMPUNG PANCASILA: PENDAMPINGAN DIGITALISASI UNTUK MENINGKATKAN KINERJA PEMERINTAHAN DESA NONGKODONO

Authors

  • Muhamad Fajar Pramono Universitas Darussalam Gontor
  • Aziz Musthafa Universitas Darussalam Gontor
  • Dian Afif Arifah Universitas Darussalam Gontor
  • Aldy Alfajri Universitas Darussalam Gontor

DOI:

https://doi.org/10.25273/jta.v10i1.21402

Keywords:

Smart Goverment, Kampung Pancasila, Digital Development, Ponorogo Regency

Abstract

Abstract. This community service initiative intends to improve the digital governance performance of Nongkodono Village, the first Kampung Pancasila in Ponorogo, East Java. While Kampung Pancasila programs in Indonesia frequently emphasize symbolic and formalistic approaches, this project aims to provide a functional, quantifiable, and progressive framework in line with Nongkodono's 2022 Medium-Term Village Development Plan (RPJMDes). The first-year program aims to improve village governance by implementing digital solutions, including the Smart Government system. This system was developed by integrating online administrative services based on citizen data with digital asset management to facilitate reporting to local government. This effort was carried out through collaboration with stakeholders, comparative studies with similar communities, and extensive training sessions. The results include the development of a functional Smart Government application and skill capacity improvement among village officials to use digital technologies for governance. Beyond immediate efficiency gains, this effort aims to promote widespread adoption of digital government in rural areas, establishing a national standard for Kampung Pancasilas. The Smart Government digital system becomes the main output in this program. The results of this program are also published in the mass media, online news, and accredited scientific journals to broaden insight into Pancasila's values ​​and the potential of a digital revolution in empowering society.

 

Abstrak. Program pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan kinerja pemerintahan Desa Nongkodono melalui penerapan sistem digital. Sebagai Kampung Pancasila pertama di Ponorogo, Jawa Timur, program ini tidak hanya berfokus pada simbolisme tetapi juga mengembangkan pendekatan yang lebih fungsional, terukur, dan progresif sesuai dengan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Desa (RPJMDes) tahun 2022. Pada tahun pertama, program ini memprioritaskan penerapan sistem Smart Government yang dirancang untuk mengintegrasikan layanan administrasi berbasis data warga dan manajemen aset digital, guna meningkatkan efisiensi pelaporan dan pelayanan desa. Kegiatan ini melibatkan kolaborasi dengan berbagai pemangku kepentingan, studi banding dengan desa lain yang telah menerapkan konsep serupa, serta pelatihan untuk meningkatkan kapasitas perangkat desa dalam memanfaatkan teknologi digital. Hasil yang dicapai meliputi pengembangan aplikasi Smart Government yang fungsional dan peningkatan keterampilan aparatur desa. Program ini juga diharapkan mendorong penerapan luas sistem pemerintahan digital di desa-desa lain, sekaligus memperkuat nilai-nilai Pancasila melalui tata kelola yang inovatif. Publikasi hasil program dilakukan melalui media massa, berita daring, dan jurnal ilmiah untuk memperluas wawasan tentang pentingnya transformasi digital dalam pemberdayaan masyarakat dan pengelolaan pemerintahan desa.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Aprillianto, B., Maharani, B., Sayekti, Y., Irmadariyani, R., Purnamawati, I. I., & Sulistiyo, A. B. (2022). Menuju Tata Kelola Bumdes Yang Baik Melalui Digitalisasi Dan Konsolidasi Laporan Keuangan. Jurnal Abdi Panca Marga, 3(2), 55–60.

Arifah, D. A., & Dhiya’Syaifullah, M. (2024). Pendampingan Pengembangan Teknologi Digital untuk Meningkatkan Jangkauan Pemasaran Industri Tas Anyaman Desa Sukorejo, Ponorogo. Khadimul Ummah, 7(2), 1–10.

Cakrawarta.com. (2024). Wujudkan Desa Digital, UNIDA Gelar Kerjasama Dengan Pemdes Nongkodono. Cakrawarta. Retrieved from https://www.cakrawarta.com/wujudkan-desa-digital-unida-gelar-kerjasama-dengan-pemdes-nongkodono.html

Ditasman, D., & Amrullah, A. (2024). Kajian Literatur: Reformasi Pelayanan Publik Berbasis Digitalisasi. Journal of Governance and Public Administration, 1(3), 525–533.

Dwimahendrawan, A., Rohim, R., & others. (2024). Digitalisasi Pelayanan Administrasi Kependudukan dalam Mewujudkan Smart Village. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Nusantara, 6(1), 1871–1879.

Haris, R., & Sigit, A. A. (2023). Analisis Kesesuaian Lahan Untuk Tanaman Jagung Di Kecamatan Kauman Kabupaten Ponorogo. Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Indonesia, Ww. (2024). BerandaPonorogo Wujudkan Desa Digital, UNIDA Gelar Kerjasama Dengan Pemdes Nongkodono. Warta Indonesia. Retrieved from https://www.wartaindonesianews.co.id/2024/09/wujudkan-desa-digital-unida-gelar.html

Jatim Prov. (2022). Desa Nongkodono, Kecamatan Kauman, Kabupaten Ponorogo. Dinas Pemberdayaan Masyarakat Dan Desa.

Lestari, I. D. (2023). Strategi Komunikasi Kepala Desa Nongkodono Dalam Menggerakkan Gotong Royong Masyarakat. IAIN PONOROGO.

Manalu, M., Rahayu, D., & Rahayu, N. (2024). E-Government Sebagai Basis Program Smart City di Kota Bengkulu. Jurnal STIA Bengkulu: Committe to Administration for Education Quality, 10(1), 85–96.

Nugroho, O. C. (2016). Interaksi Simbolik dalam Komunikasi Budaya (Studi Analisis Fasilitas Publik di Kabupaten Ponorogo). ARISTO, 3(1), 1–18.

Nusantara News. (2024). UNIDA Gandeng Pemdes Nongkodono Guna Realisasikan Desa Digital. Nusantara News. Retrieved from https://nusantaranews.co/unida-gandeng-pemdes-nongkodono-guna-realisasikan-desa-digital/

Rahman, M. A., Hapsari, Y., & Pameli, A. (2024). Studi Literatur: Pertumbuhan Ekonomi Digital di Indonesia. Jurnal Penelitian Multidisiplin Bangsa, 1(1), 20–26.

Rahmayanti, R., & Hamdani, D. (2023). Pemanfaatan Digitalisasi Sistem Pelayanan Publik Bagi Peningkatan Efektivitas Organisasi. Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ), 4(6), 8916–8926.

Salistia, F., Riyanto, R., Junaedi, D., & Amalia, R. S. (2023). Ekosistem SDM dan Inovasi Ekonomi Digital di Indonesia. Sci-Tech Journal, 2(1), 11–31.

Undang-undang RI. (2014). UU No. 6 Tahun 2014 tentang Desa.

World Bank. (2016). World development report 2016: Digital dividends. World Bank Publications.

Downloads

Published

2025-01-30

Issue

Section

Articles