PERAN PENGELOLA PERSATUAN ORANG TUA MURID DAN GURU PPT BUNGA TERATAI PADA PENURUNAN STUNTING MELALUI GERAKAN SADAR GIZI SEIMBANG
DOI:
https://doi.org/10.25273/jta.v10i1.21379Keywords:
The Role of Management and Parent Associations, Stunting, Balanced NutritionAbstract
Abstract. The purpose of this community service is to handle stunting in PPT Bunga Teratai students through the role of managers, both the principal, the Parent and Teacher Association (POMG) by implementing the "Balanced Nutrition Awareness Program". The implementation of this community service activity involved 2 Lecturers from STKIP Bina Insan Mandiri and 1 Lecturer in Psychology from Wijaya Putra University and STKIP Bina Insan Mandiri Surabaya Students. The subjects in this service are managers, educators, and guardians of PPT Bunga Teratai which is located at Jalan Tenggumung Baru No.225 RW. IX Pegirian Village, Semampir District. Surabaya. The method of implementing this community service activity is carried out in 5 stages, namely problem identification, action planning, implementation of empowerment of beginner communities, observation, and reflection. The results of this community service activity are that there was a 50% decrease in students experiencing stunting, which initially amounted to 10 students to 5 students. Educators and student associations played a role in providing additional food which was carried out once every 2 weeks according to a healthy menu, and creating a healthy canteen with a healthy menu which was carried out once a month.
Abstrak. Tujuan melakukan pengabdian kepada masyarakat ini adalah melakukan penanganan stunting pada siswa PPT Bunga Teratai melalui peran pengelola baik kepala sekolah, Persatuan Orang Tua Murid dan Guru (POMG) dengan melaksanakan “Program Sadar Gizi Seimbang”. Pelaksanaan kegiatan pengabdian ini melibatkan 2 Dosen dari STKIP Bina Insan Mandiri dan 1 Dosen Psikologi Universitas Wijaya Putra serta Mahasiswa STKIP Bina Insan Mandiri Surabaya. Subjek dalam pengabdian ini yaitu pengelola, pendidik, dan wali murid dari PPT Bunga Teratai yang berlokasi di Jalan Tenggumung Baru No.225 RW. IX Kelurahan Pegirian, Kecamatan Semampir. Surabaya. Adapun metode pelaksanaan kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini dilakukan dalam 5 tahapan yaitu identifikasi masalah, perencanaan tindakan, pelaksanan pemberdayaan Masyarakat pemula, observas, dan refleksi. Adapun hasil dari kegiatan pengabdian ini, bahwa mengalami penurunan 50% anak didik yang mengalami stunting yang mulanya 10 anak didik menjadi 5 anak, pendidik dan persatuan murid berperan dalam pemberian makanan tambahan yang dilaksanakan 2 minggu sekali sesuai dengan menu sehat, dan membuat kantin sehat dengan menu sehat yang dilaksanakan 1 bulan sekali.
Downloads
References
Chasanatun, Fida, Ervan Johan Wicaksana, and Sofia Nur Afifah. 2016. “PEMBERDAYAAN POS PAUD DAN WAHANA DOLANAN MENDIDIK KARAKTER BAGI ANAK USIA DINI DI KABUPATEN MADIUN.” Jurnal Terapan Abdimas 1. doi: 10.25273/jta.v1i1.336.
Firdaus, Andi Mulawakkan, Sulvahrul Amin, and Wasilatul Murtafiah. 2021. “PELATIHAN MATERI GIZI SEIMBANG PADA IBU RUMAH TANGGA UNTUK PENINGKATAN STATUS GIZI DI KAMPUNG LITERASI PA’BIRINGA MAKASAR.” Jurnal Terapan Abdimas 6(2). doi: 10.25273/jta.v6i2.7425.
Firmansyah, Ferry. 2018. “Isi Piringku Kemenkes.” Kementerian Kesehatan RI.
Kemenkes RI. 2016. “Situasi Balita Pendek Di Indonesia.” Kementerian Kesehatan Republik Indonesia.
Kemenkes, RI. 2018. “Pedoman Proses Asuhan Gizi Puskesmas.” Kementerian Kesehatan Republik Indonesia.
Kencanawati, Nenny, Irianti Usman, Dwi Purliantoro, Dian Kusumawati, and Ivonne Ayesha. 2023. “PENINGKATAN PENGETAHUAN KADER POSYANDU KELURAHAN MARGASARI TERHADAP PENANGANAN STUNTING MELALUI PENCEGAHAN PERNIKAHAN ANAK DAN PENGENALAN MAQASHID SYARIAH.” Jurnal Terapan Abdimas 8(2). doi: 10.25273/jta.v8i2.15419.
Kristanto, Wisnu, Suhartini Nurul Azminah, and Alfina Citrasukmawati. 2023. “Membangun Pendidikan Karakter Pada Anak Usia Dini Melalui Permainan Dingklik Oglak Aglik.” JECIE (Journal of Early Childhood and Inclusive Education) 6(2). doi: 10.31537/jecie.v6i2.1213.
Leda, Rosalia, Rahel Maga Haingu, Desri Salonia Junari Deta, Norce Moneta Leko, and Yumitha Ndama Nairo. 2022. “Peran Orangtua Dalam Pemenuhan Gizi Anak Usia Dini Yang Berriwayat Stunting Di Desa Kalembu Weri Kecamatan Wewewa Barat Kabupaten Sumba Barat Daya.” JIIP - Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan 5(12). doi: 10.54371/jiip.v5i12.1212.
Wati, M. .., I. .. Maulidia, Irnawati, and Supeno. 2019. “Keterampilan Komunikasi Siswa Kelas VII SMPN 2 Jember Dalam Pembelajaran IPA Dengan Model Problem Based Learning Pada Materi Kalor Dan Perubahannya.” Jurnal Pembelajaran Fisika 8(4).
Downloads
Published
Issue
Section
License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
With the receipt of the article by Jurnal Terapan Abdimas Editorial Board and the decision to be published, the copyright regarding the article will be transferred to Jurnal Terapan Abdimas.
Jurnal Terapan Abdimas has the right to multiply and distribute the article and every author is not allowed to publish the same article that was published in this journal.
Every accepted manuscript should be accompanied by "Copyright Transfer Agreement" prior to the article publication.
Jurnal Terapan Abdimas by http://e-journal.unipma.ac.id/index.php/jta is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Â
Â