PELATIHAN PEMBUATAN VCO (VIRGIN COCONUT OIL) DALAM MEWUJUDKAN PROJEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA (P5) PADA SISWA KELAS VII SMP WARDHANI
DOI:
https://doi.org/10.25273/jta.v9i2.18350Keywords:
Virgin Coconut Oil, Pancasila Student Profile Strengthening Project, Wardhani Junior High School, VCO, Projek Profil Pelajar Pancasila, SMP WardhaniAbstract
Abstract. The development of creativity in students in adolescence needs to be improved because in adolescence the curiosity for something new is higher. Therefore, it is necessary to hone their talents and creativity with positive things. As for the purpose of carrying out community service to students in order to develop knowledge of local wisdom products and skills that are still minimal, the idea of positive student creativity makes school conditions require a thought of transformation of science and technology by utilizing existing potential, so that it can shape the character of the community, especially students and students to be self-sufficient without leaving formal education at school. The creative solution that can be provided is to provide knowledge and training related to VCO (Virgin Coconut Oil) to seventh grade students of Wardhani Junior High School. VCO (Virgin Coconut Oil) is a pure coconut oil that is very beneficial for health. The method of implementation is providing material on the understanding and benefits of VCO, and demonstrating manufacturing techniques with the stages of preparation, implementation, assistance and evaluation. The results of the activity obtained 90% of participants have understood the basic techniques of making VCO and later students can have skills in developing VCO products into business opportunities to become entrepreneurs at a young age.
Â
Abstrak. Pengembangan kreativitas pada siswa-siswi pada usia remaja perlu ditingkatkan karena pada usia remaja rasa ingin tahu akan sesuatu yang baru lebih tinggi. Oleh sebab itu perlu mengasah bakat dan kreativitasnya dengan hal yang positif. Adapaun tujuan dilaksanakan pengabdian pada siswa siswi agar mengembangkan pengetahuan produk kearifan lokal dan keterampilan yang masih minim ide kreativitas siswa yang bersifat positif membuat kondisi sekolah membutuhkan suatu pemikiran transformasi ilmu pengetahuan dan teknologi dengan memanfaatkan potensi yang ada, sehingga dapat membentuk karakter masyarakat khususnya siswa dan siswi untuk berdikari tanpa meninggalkan pendidikan formal di sekolah. Adapun solusi kreatif yang dapat diberikan yaitu memberikan pengetahuan dan pelatihan terkait VCO (Virgin Coconut Oil) pada siswa kelas VII SMP Wardhani. VCO (Virgin Coconut Oil)  merupakan minyak kelapa murni yang sangat bermanfaat bagi kesehatan. Metode pelaksanaannya yaitu pemberian materi tentang pengertian dan manfaat VCO, dan demonstrasi teknik pembuatan dengan tahapan persiapan, pelaksanaan, pendampingan dan evaluasi. Hasil dari kegiatan diperoleh 90% peserta sudah memahami teknik dasar pembuatan VCO dan nantinya siswa-siswa dapat memiliki keterampilan dalam mengembangankan Produk VCO menjadi peluang usaha menjadi enterpreuner  pada usia remaja.
Â
Downloads
References
Ariyani, S. B., Ratihwulan, H., & Asmawit, A. (2021). Kualitas produk virgin coconut oil (VCO) menggunakan teknik mekanik skala industri rumah tangga. Jurnal Riset Industri Hasil Hutan, 13(2), 133. https://doi.org/10.24111/jrihh.v13i2.7229
Bubun, R. L., & Mahmud, A. (2020). Pelatihan dan Pendampingan Usaha Kreatif Virgin Coconut Oil Desa Palingi Timur , Kabupaten Konawe Kepulauan ( Training and Mentoring of VCO Business Creative in Palingi Timur Village , Konawe Kepulauan District ). 6(2), 166–172.
Dopong, S. S., Alokalegi, S., Karbeka, M., & Mautuka, Z. A. (2023). Pembuatan Virgin Coconut Oil (Vco) Dengan Beberapa Metode (Making Virgin Coconut Oil (Vco) With Several Methods). 1–6.
Harianingsih, H., & Kusumaningrum, M. (2018). Pelatihan Pembuatan Virgin Coconut Oil (Vco) Di Patemon Gunungpati Semarang. Abdimas Unwahas, 3(1), 36–39. https://doi.org/10.31942/abd.v3i1.2237
Idris, M., & Armi, P. A. (2022). Rancang Bangun Alat Pengolahan Santan Kelapa Menjadi Virgin Coconut Oil. Metana, 18(1), 71–76. https://doi.org/10.14710/metana.v18i1.45103
Kumala, F. N., Zahra, N. L., & Sulistyowati, P. (2016). Kegiatan Pemberdayaan Masyarakat Melalui Pemanfaatan Buah Kelapa untuk Produksi VCO (Virgin Coconut Oil) dalam Meningkatkan Kreatifitas Masyarakat Desa Ampeldento Karangploso. Seminar Nasional Pengabdian Masyarakat 1(1), 75–80.
Mangku, I. G. P., Suriati, L., Sudita, D. N., Situmeang, P., & Udayana, I. G. B. (2022). Pembinaan dan Pendampingan Pengembangan VCO Pada Kelompok “ PANGSAN AYU †Desa Pangsan Kecamatan Petang Kabupaten Badung. Jurnal Widya Laksana, Vol.11, No.2, 11(2), 199–208.
Nafaridah, T., Ahmad, A., Maulidia, L., Ratumbuysang, M., & Kesumasari, E. M. (2023). Analisis Kegiatan P5 sebagai Penerapan Pembelajaran Berdiferensiasi pada Kurikulum Merdeka Era Digital di SMA Negeri 2 Banjarmasin. Seminar Nasional PROSPEK II, Prospek Ii, 84–97.
Rachmania, R. A., & Wardani, E. (2019). Pelatihan Pembuatan Virgin Coconut Oil (Vco) Bagi Siswa Siswi Smk Dan Sma Mutiara 17 Agustus. SEMAR (Jurnal Ilmu Pengetahuan, Teknologi, Dan Seni Bagi Masyarakat), 8(1), 30–34. https://doi.org/10.20961/semar.v8i1.18140
Suradi, K., Gumilar, J., & Pratama, A. (2017). Penyuluhan Pembuatan Virgin Coconut Oil (Vco) Dan Pemanfaatan Sisa Olahannya Sebagai Bahan Substitusi Produk Olahan Hasil Ternak. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(6), 352–355.
Suryani. (2021). VCO (Virgin Coconut Oil) Covid-19 di Tinjau Dari Perspektif Biokimia (Vol. 1).
Downloads
Additional Files
Published
Issue
Section
License
With the receipt of the article by Jurnal Terapan Abdimas Editorial Board and the decision to be published, the copyright regarding the article will be transferred to Jurnal Terapan Abdimas.
Jurnal Terapan Abdimas has the right to multiply and distribute the article and every author is not allowed to publish the same article that was published in this journal.
Every accepted manuscript should be accompanied by "Copyright Transfer Agreement" prior to the article publication.
Jurnal Terapan Abdimas by http://e-journal.unipma.ac.id/index.php/jta is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Â
Â