IMPLEMENTASI PENILAIAN PEMBELAJARAN DALAM KURIKULUM ENTERPRENEUR KIDS PENDIDIKAN ANAK USIA DINI DI TK KHALIFAH BACIRO YOGYAKARTA
DOI:
https://doi.org/10.25273/jcare.v8i1.6872Keywords:
Penilaian, kurikulum, pendidikan anak usia diniAbstract
Abstract
The study aims to fathom the execution of the learning assessment at the Khalifah Baciro Yogyakarta kingdergarten. it used qualitative research with two subjects was the headmaster and teacher at Khalifah Baciro Yogyakarta kingdergarten. This research used descriptive qualitative methods and data acquisition used interview, observation and documentation techniques. The result of this study indicated that the Khalifah Baciro Yogyakarta kingdergarten has done the grading with three stages of assessment report. Firstly, entrepreneur kids curriculum assessment was made using the daily report card everyday. Secondly, the monthly reporting was carried out once a month by summarizing the child’s development of the daily report. Thirdly, the report card contained the child’s development every semester at the Khalifah Baciro Yogyakarta. Assessment of method was observation, interviews, performance and variety of assignments adjusted to the current curriculum in the school. All process was done by teachers and parents.
Keywords: Assessment, curriculum, early childhood education.
Abstrak
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran pelaksanaan penilaian pembelajaran di TK Khalifah Baciro Yogyakarta. Menggunakan penelitian kualitatif dengan dua subjek yakni kepala sekolah dan guru TK Khalifah Baciro Yogyakarta. Jenis penelitian ini adalah kualitatif deskriptif dengan pengambilan data menggunakan teknik wawancara, observasi dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa TK Khalifah Baciro Yogyakarta telah melakukan penilaian dengan 3 tahap laporan penilaian. Pertama, penilaian pembelajaran kurikulum entrepreneur kids dilakukan menggunakan buku Daily Report setiap hari. Kedua, pelaporan bulanan dilakukan setiap satu bulan sekali dengan menyimpulkan perkembangan anak dari buku Daily Report. Ketiga, Rapor berisi perkembangan anak setiap 1 semester di TK Khalifah Baciro. Pelaksanaan penilaian di TK Khalifah Baciro dilakukan berdasarkan deskripsi pertumbuhan dan perkembangan anak. Metode penilaian yang dilakukan berupa observasi, wawancara, unjuk kerja dan berbagai penugasan yang disesuaikan dengan kurikulum yang ada di sekolah. Semua proses penilaian dilakukan oleh guru dan orang tua.
Kata Kunci: Penilaian, kurikulum, pendidikan anak usia dini.
Downloads
References
Ahmad Muri Yusuf. (2017). Asesmen dan
Evaluasi Pendidikan: Pilar
Penyedia Informasi dan Kegiatan
Pengendalian Mutu Pendidikan.
Jakarta: Kencana.
Arifin, Z. (2012). Penelitian Pendidikan
(Metode dan Paradigma Baru).
Bandung: PT Remaja Rosdakarya.
Brewer, J. A. (2007). Early Childhood
Education Preschool through
Primary Grades. USA: Sixth
Edition.
Dominic F. Gullo. (2005). Understanding
Assessment and Evaluation in Early
Childhood Education. New York:
Teachers College Press.
Genesee, Fred dan John A. Upshur.
(1997). Classroom-Bused
Evaluation in Second Language
Education. Cambridge: Cambridge
University Press.
Kementerian, Pendidikan, &
Kebudayaan. (2003). Undangundang Republik Indonesia, No. 20
tahun 2003 tentang Sistem
Pendidikan Nasional. Jakarta.
Kementrian, Pendidikan, & Kebudayaan.
(2015). Pedoman Penilaian
Pembelajaran Pendidikan Anak
Usia Dini. Jakarta: Direktorat
Pembianan Pendidikan Anak Usia
Dini.
Kurnia. (2017). Analisis Penilaian
Pembelajaran Di TK Sekecamatan
Belitang Oku Timur. Jurnal Fakultas
Keguruan dan Ilmu Pendidikan,
Universitas Sriwijaya, 1-9.
Mulyasa. (2017). Manajemen PAUD.
Bandung: PT Remaja Rosdakarya.
Sugiyono. (2015). Metode Penelitian
Pendidikan Pendekeatan Kualitatif,
Kuantitati, dan R&D. Bandung:
Alfabeta.
Suyadi. (2014). Teori Pembelajaran
Anak Usia Dini dalam Kajian
Neurosains. Bandung: PT Remaja
Rosdakarya.
Zahro, I. F. (2015). Penilaian Dalam
Pembelajaran Anak Usia Dini.
Jurnal Tunas Siliwangi, 1(1), 92–
Downloads
Published
Issue
Section
License

JURNAL CARE by E-JOURNAL UNIVERSITAS PGRI MADIUN is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
Author who publish with this journal agree to the following terms:
- Author retain copyright and grant the journal of first publication with the work simultaneously licenced under Creative Commons Atribution Licence that allows other to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Author are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Author are permitted and encouraged to post their work online prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation od published work.