PENINGKATAN MUTU LEMBAGA MELALUI OPTIMALISASI MANAGEMEN TENAGA PENDIDIK DAN PENDIDIKAN (STUDI KASUS KB AZ ZAHRA, BERBAH, SLEMAN)

Authors

  • Maharani Maharani Asesor BAN PAUD PNF Provinsi Jawa Tengah

DOI:

https://doi.org/10.25273/jcare.v7i1.4693

Keywords:

mutu lembaga, akreditasi, tenaga pendidik, quality of institutions, accreditation, educators

Abstract

Abstrak  Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan usaha yang dilakukan oleh KB Az Zahra dalam mencapai nilai  akreditasi yang diharapkan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini dilakukan dengan metode kualitatif dengan pendekatan fenomenologi. Pendekatan fenomenologi berhubungan dengan pemahaman tentang bagaimana keseharian dan dunia kehidupan sehari-hari. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukan bahwa KB Az Zahra telah memenuhi 7 dari 8 standar pendidikan, sehingga tidak bisa mendapatkan nilai A. Perolehan nilai akreditasi lembaga adalah B bulat. Hal tersebut dikarenakan oleh latar belakang pendidikan pendidik PAUD yang belum linier/ relevan. Sehingga, pengurus yayasan berusaha mencarikan beasiswa pendidikan SI PGPAUD untuk meningkatkan Sumber Daya Manusia (SDM) yaitu pendidik dan tenaga kependidikan sebagai upaya meningkatan mutu lembaga.

Abstract This study aimed to describe the work done by Az Zahra Playgroup in achieving the expected value of accreditation. The method used in this study was conducted using qualitative method with phenomenological approach. Phenomenology associated with an understanding of how the world of everyday life and everyday life. Data collection techniques using observation, interviews and documentation. The results showed that Az Zahra Playgroup has met seven of the eight standards of education, so it can not get an A. Acquisition value of accreditation is the B round. That is because the educational background of early childhood educators who have linear / relevant. Thus, the board of trustees try to find scholarships bachelor of Early Childhood Education to improve the Human Resources (HR) early childhood teachers and improving the quality of institutions.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Anas Sudijono, Pengantar Statistik Pendidikan, (Jakarta: Rajawali, 1996) Lexy J. Moeloeng. Metodologi Penelitian Kualitatif. (Bandung: PT Remaja Rosdakarya, 2011) Masri Singarimbun dan Sofian Effendi, Metodologi Penelitian Survey, (Jakarta: LP3ES, 1987) Pawito, “Penelitian Komunikasi Kualitatifâ€, (Yogyakarta: LKIS, 2007) Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Dan Kebudayaan . Nomor 84 Tahun 2014 Tentang Standar Nasional Pendidikan Anak Usia Dini. Jakarta: Depdikbud. Suyadi, “Manajemen PAUD TPA-KBTK/RA†Mendirikan, Mengelola dan Mengembangkan PAUDâ€, Yogyakarta: Pustaka Pelajar, 2011. Sugiyono, Metode Penelitian Pendidikan: Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R &D, (Bandung: Alfabeta, 2009) Sutrisno Hadi, “Metode Penelitian Research IIâ€, (Yogyakarta: Andi Offset, 1987) -, Diunduh pada: http://www.kan.or.id/?page_i d=2959&lang=id, tanggal 3 Juni 2016 pukul 17.09

Downloads

Published

2019-07-16

Issue

Section

Articles