MENINGKATKAN KEMAMPUAN MOTORIK KASAR MELALUI PERMAINAN TRADISIONAL KUCING-KUCINGAN PADA ANAK KELOMPOK B TK RT 17 KEJURON KOTA MADIUN
DOI:
https://doi.org/10.25273/jcare.v5i2.3110Keywords:
Kemampuan motorik kasar, permainan tradisional kucing-kucinganAbstract
RT 17 Kejuron melalui permainan tradisional kucing-kucingan pada aspek keseimbangan,
kecepatan dan kelincahan. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas (classroom
action research) kolaboratif. Subyek penelitian kelompok B yang berjumlah 24 anak.
Metode pengumpulan data menggunakan lembar observasi dan dokumentasi. Teknik
analisis data menggunakan deskriptif kuantitatif dan kualitatif. Hasil penelitian
menunjukkan peningkatan kemampuan motorik kasar anak kelompok B dari aspek
keseimbangan pra tindakan 25.00%, siklus I menjadi 44.45% dan siklus II sebesar
83.33%. Aspek kecepatan pra tindakan sebesar 12,50%, siklus I menjadi 44.44% dan
siklus II sebesar 83.34%. Aspek kelincahan pra tindakan 8,33%, siklus I menjadi 36.16%
dan siklus II sebesar 79.17% dari jumlah anak. Secara keseluruhan kemampuan motorik
kasar anak berada dalam keadaan cukup baik sebesar 65.28% meningkat pada siklus 1
menjadi 77.62% dan meningkat pada siklus II menjadi 93.75% sehingga dari hasil tersebut
dapat dikatakan berhasil karena 75% dari jumlah anak mencapai indikator kemampuan
motorik kasar pada kriteria baik.
Downloads
References
Anas Sudijono. (2010). Pengantar
Statistik Pendidikan. Jakarta:
Rineka Cipta.
Andang Ismail. (2006). Education Games
“ Menjadi Cerdas dan Ceria
dengan Permainan Educatifâ€.
Yogyakarta: Pilar Media.
Bambang Sujiono, dkk. (2008). Metode
Pengembangan Fisik. Jakarta:
Universitas Terbuka.
Depdikbud. (1983). Permainan AnakAnak Daerah Istimewa
Yogyakarta. Yogyakarta:
Depdikbud, Proyek Inventaris dan
Dokumentasi Kebudayaan
Daerah.
Endang Rini S. (2007). Diklat
Perkembangan Motorik.
Yogyakarta: FIK UNY.
Harun, dkk. (2009). Asesmen
Perkembangan Anak Usia Dini.
Yogyakarta: Multi Pressindo.
Elizabeth B. Hurlock. (1978).
Perkembangan Anak (alih bahasa:
Meitasari Tjandrawa). Jakarta:
Erlangga.
Pardjono. (2007). Panduan Penelitian
Tindakan Kelas. Yogyakarta:
Lemlit UNY.
Rika Dian Kurniawan. (2010).
Permainan. Diambil dari:
http://difinicinta.blogspot.com.
Diakses tanggal 5 Maret 2013.
Rochiati Wiriaatmadja. (2006).
Metode Penelitian Tindakan Kelas
untuk Meningkatkan Kinerja Guru
dan Dosen. Bandung: PT Remaja
Rosdakarya.
Samsudin. (2008). Pembelajaran Motorik
di Taman Kanak- Kanak. Jakarta:
Litera.
Slamet Suyanto. (2005).
Konsep Dasar Pendidikan Anak
Usia Dini. Jakarta. Depdiknas.
Suharsimi Arikunto. (2002). Prosedur
Penelitian Suatu Pendekatan
Praktek. Jakarta: Erlangga.
Sukadiyanto. (2010). Pengantar Teori dan
Metodologi Melatih Fisik.
Bandung: Lubuk Agung.
Sukirman Dharmamulyo, dkk. (2008).
Permainan Tradisional Jawa.
Yogyakarta: Kepel Press.
Sumantri. (2005). Model Pengembangan
Keterampilan Motorik Anak Usia
Dini. Jakarta. Depdikas.
Suwarsih Madya. (2006). Teori dan
Praktek Penelitian Tindakan.
Yogyakarta: Lembaga Penelitian
UNY.
Yudha M. Saputra. (2005). Pembelajaran
Kooperatif Untuk Meningkatkan
Keterampilan Anak TK. Jakarta:
Depdiknas.
Downloads
Published
Issue
Section
License

JURNAL CARE by E-JOURNAL UNIVERSITAS PGRI MADIUN is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
Author who publish with this journal agree to the following terms:
- Author retain copyright and grant the journal of first publication with the work simultaneously licenced under Creative Commons Atribution Licence that allows other to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Author are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Author are permitted and encouraged to post their work online prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation od published work.