Efektivitas Penerapan Model Probing-Prompting Ditinjau Dari Kemampuan Berpikir Kritis Siswa

Muhamad Ruslan Layn

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas penerapan model probing-prompting ditinjau dari kemampuan berpikir kritis siswa. Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa kelas VIII SMP Negeri 9 Kota Sorong tahun pelajaran 2017/2018 yang terdiri dari 8 kelas. Sampel penelitian ini adalah siswa kelas VIII-C yang dipilih dengan teknik purposive sampling. Desain penelitian ini adalah one shot case study. Instrumen penelitian ini adalah tes uraian berpikir kritis. Berdasarkan hasil analisis data, persentase siswa yang memiliki kemampuan berpikir kritis dengan baik kurang dari 65%. Dengan demikian, model probing-prompting tidak efektif ditinjau dari kemampuan berpikir kritis siswa.

Keywords


Berpikir kritis; Efektivitas Pembelajaran; Probing-Prompting

Full Text:

PDF

References


Herawati, C. (2006). Pembelajaran Matematika

Melalui Pendekatan Reciprocal Teaching dalam Upaya Meningkatkan

Kemampuan Berpikir Kritis Siswa SMP. Skripsi. Bandung: UPI.

Martin, Xavier Sala., dkk. (2008). The Competitiveness Index: Measuring the Productive Potential of Nations. Dalam The Global Competitiveness Report 2008-2009

Muflihin. (2010). Pembelajaran Matematika dengan Teknik Probing-Prompting untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Siswa SMP. Skripsi. Bandung: UPI.

Nugraha, A. Yuniarsa. (2012). Pengembangan Model Bahan Ajar Strategi Pembelajaran Konflik Kognitif (Cognitive Conflict) untuk

Meningkatkan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Siswa SMP. Skripsi. Bandung: UPI.

Suherman, Erman. (2008). Belajar dan Pembelajaran Matematika. Hand Out. Bandung: UPI.


Article Metrics

Abstract has been read : 929 times
PDF file viewed/downloaded: 0 times


DOI: http://doi.org/10.25273/jems.v5i2.2013

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2018 Jurnal Edukasi Matematika dan Sains



Jurnal Eduaksi Matematika dan Sains (JEMS) terindeks oleh :

 

 


 

 

View JEMS Stats