Pelatihan Public Speaking Ormawa 2023 Universitas PGRI Madiun
DOI:
https://doi.org/10.25273/bppm.v2i1.17461Abstract
Nama kegiatan ini adalah Training Organization (TO). TO ditujukan untuk memberi wawasan dan informasi penting terkait keorganisasian. Wawasan dan informasi tersebut meliputi menggagas sasaran program kerja (prestasi, soft skill, dan promosi), tata letak dan waktu mengajukan proposal dan Laporan Pertanggung Jawaban, dan membawakan acara
Downloads
Download data is not yet available.