Pengaruh Penerapan Media Pembelajaran Gerbang Logika Berbasis IT untuk Meningkatkan Motivasi dan Hasil Belajar Mahasiswa pada Mata Kuliah Elektronika Logika
DOI:
https://doi.org/10.25273/jupiter.v3i2.3333Abstract
Gerbang Logika Berbasis IT Untuk Meningkatkan Motivasi Dan Hasil Belajar Mahasiswa
Pada Mata Kuliah Elektronika Logika.. Penelitian ini berbentuk penelitian kuantitatif. Sampel
yang digunakan satu kelas, diambil menggunakan teknik sampling jenuh dengan kelas
sebelum perlakuan (pretest) diajar dengan mentode konvensional/ceramah dan kelas sesudah
perlakuan (posttest) diajar dengan media pembelajaran gerbang logika berbasis IT, yaitu
macromedia flash. Teknik pengumpulan data menggunakan metode tes dan metode
dokumentasi untuk data hasil belajar mahasiswa. Teknik analisis data menggunakan uji t.
Kriteria ujinya adalah jika nilai angket yang diisi lebih besar dari pada mean maka mahasiswa
tersebut masuk dalam kriteria termotivasi begitu juga sebaliknya, jika nilai angket yang diisi
oleh mahasiswa lebih kecil dari pada mean maka mahasiswa tersebut masuk dalam kriteria
tidak termotivasi. Dari hasil analisis tersebut terdapat 15 mahasiswa dan 2 mahasiswa yang
tidak termotivasi. Uji hipotesis ini dilakukan dengan menggunakan uji-t terhadap nilai hasil
belajar pada sebelum perlakuan (pretest) dan sesudah perlakuan (posttest) dengan
menggunakan uji-t dengan taraf signifikan 5%. Kriteria ujinya adalah sebagai berikut ini H0
diterima / H1 ditolak jika thitung< ttabel dan H0 ditolak/H1 diterima jika thitung > ttabel. Dari hasil
analisis uji hipotesis diperoleh thitung = 12,33 dan ttabel = 1,746 Karena thitung > ttabel. Berdasarkan
uji hipotesis yang diperoleh thitung (12,33) > ttabel (1,746) maka H0 ditolak.
Downloads
References
Syaiful & Aswan. (2010). Strategi Belajar Mengajar. Jakarta : PT. Rineka Cipta.
Robertus & Kosasih. (2007). Optimalisasi Media Pembelajaran. Jakarta : PT Grasindo.
Siregar & Nara. (2010). Teori Belajar dan Pembelajaran. Bogor : Ghalia Indonesia.
Baharudin & Wahyuni. (2007). Teori Belajar & Pembelajaran. Jogjakarta : AR-RUZZ MEDIA
GROUP.
Aunurrahman. (2012 ). Belajar dan Pembelajaran. Bandung : Alfabeta.
Sadiman dkk. (2012). Media Pendidikan. Jakarta : RAJAWALI PERS.
Ibrahim .(1996). Teknik Digital. Yogyakarta : ANDI.
Hamzah & Nina. (2010). Teknologi Komunikasi & Informasi Pembalajaran. Jakarta : PT Bumi
Aksara.
Fauzi . (2008). Pengantar Teknologi Informasi. Yogyakarta: Graha Ilmu.
Teknologi Informasi. 2005 https://id.wikipedia.org/wiki/Teknologi_informasi.
Munir. (2008). Kurikulum Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi. Bandung : Alfabeta.
Madcoms. (2007). Macromedia Flash Pro 8. Yogyakarta: ANDI.
Rahman dkk. (2008). Optimasi Macromedia Flash Untuk Mendukung Pembelajaran Berbasis
Komputer Pada Program Studi Ilmu Komputer FPMIPA UPI. Jurnal Pendidikan Teknologi
Informasi dan Komunikasi. Volume 1, Nomor 2.
(http://file.upi.edu/Direktori/FPMIPA/PRODI._ILMU_KOMPUTER/196601011991031-
WAWAN_SETIAWAN/12._Optimalisasi_Flash.pdf) diunduh pada 14 Agustus 2017.
Fathurrohman dan Sobry Sutikno. (2007). Strategi Belajar Mengajar. Bandung : PT Refika
Aditama.
Sardiman. (2012). Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta : Rajawali Pers.
Hamalik. (2015). Proses Belajar Mengajar. Jakarta : PT Bumi Aksara.
Muslich. (2011). Penilaian Berbasis Kelas dan Kompetensi. Bandung : PT Refika Aditama.
Sudijono. (2009). Pengantar Evaluasi Pendidikan. Jakarta : PT RAJAGRAFINDO PERSADA.
Purwanto. (2014). Evaluasi Hasil Belajar. Yogyakarta : PUSTAKA PELAJAR.
Sugiyono. (2016). Metode Penelitian. Bandung : Alfabeta.
Downloads
Published
Issue
Section
License
With the receipt of the article by the Jurnal Pendidikan Teknik Elektro (JUPITER) Editorial Board and the decision to be published, then the copyright regarding the article will be diverted to Jurnal Pendidikan Teknik Elektro (JUPITER).
JUPITER has the right to multiply and distribute the article and every author is not allowed to publish the same article that was published in this journal. The manuscript authentic and copyright statement submission can be downloaded on this form.
JURNAL PENDIDIKAN TEKNIK ELEKTRO (JUPITER) by http://e-journal.ikippgrimadiun.ac.id/index.phpjupiter/index is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.