Penerapan Problem Based Learning (PBL) Melalui Media Kartu Gambar untuk Meningkatkan Kemampuan Memecahkan Masalah Pada Peserta Didik Kelas IV Sekolah Dasar

Authors

  • Aqmarina Candra Astika Universitas PGRI Madiun
  • Hendra Erik Rudyanto Universitas PGRI Madiun
  • Sumarsih Universitas PGRI Madiun

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan peserta didik dalam memecahkan soal cerita bergambar dengan menerapkan pembelajaran problem based learning. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian tindakan kelas. Subjek penelitian ini sebanyak 20 anak kelas 4 di SD Negeri 02 Klegen Madiun. Penelitian menghasilkan kemampuan peserta didik dalam memecahkan soal cerita bergambar mengalami peningkatan dari 61,25% pada siklus I, kemudian meningkat pada siklus II menjadi 71,25%, dan meningkat hingga 84,25% pada siklus III. Berdasarkan hasil tersebut, dapat disimpulkan bahwa strategi problem based learning dengan menggunakan media kartu gambar pada pelajaran Pendidikan Pancasila dapat meningkatkan kemampuan peserta didik dalam pemecahan soal cerita bergambar.

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2024-12-25

Issue

Section

Articles