https://e-journal.unipma.ac.id/index.php/JPOS/issue/feedJournal Power Of Sports2023-10-29T21:30:37+07:00Yona Bayu Prasetyo, M.Or.,AIFOyonabayu@unipma.ac.idOpen Journal Systems<p>Journal Power Of Sports (JPOS) is a sports science journal published by Universitas PGRI Madiun. Various topic of sports article that can be accepted in this journal are: Sports Science (Ilmu Keolahragaan); Physical Education (Pendidikan Jasmani); Sports Education (Pendidikan Olahraga); Sport Coaching (Kepelatihan Olahraga); Strenght, Power and Physical Conditioning (Kekuatan, Power, dan Kondisi Fisik); Sport Psychology (Psikologi Olahraga). This journal publish twice in a year, on <strong>February</strong> and <strong>August.</strong></p><p><a title="ISSN Online" href="http://issn.pdii.lipi.go.id/issn.cgi?daftar&1513560665&1&&"><strong>ISSN : 2614-459X (Online)</strong></a></p><p><a title="ISSN Print" href="http://issn.pdii.lipi.go.id/issn.cgi?daftar&1513560863&1&&"><strong>ISSN : 2614-4603 (Print)</strong></a></p>https://e-journal.unipma.ac.id/index.php/JPOS/article/view/18113Perbedaan respons antara aktivitas aerobik dan aktivitas anaerobik ditinjau dari suhu tubuh, denyut nadi, dan frekuensi nafas2023-10-29T20:03:27+07:00Ipa Sari Kardiipaatletikteam@gmail.comIbrahim Ibrahimipaatletikteam@gmail.comAnsar CSipaatletikteam@gmail.comYahya Eko Nopiyantoipaatletikteam@gmail.comRasyidah Jalilipaatletikteam@gmail.com<p class="JIPIAbstractBody">Jenis aktivitas fisik memengaruhi perubahan-perubahan anatomis dan fisiologis tubuh. Saat beraktivitas fisik baik aerobik maupun anaerobik terjadi peningkatan kebutuhan oksigen yang diperlukan untuk memenuhi kebutuhan energi otot yang bekerja. Penelitian ini bertujuan untuk melihat perbedaan antara respons aktivitas aerobik dan aktivitas anaerobik pada mahasiswa FIK Universitas Cenderawasih. Jenis penelitian kuantitatif dengan metode komparatif. Populasi penelitian ini berjumlah 588 mahasiswa FIK Universitas Cenderawasih. Teknik penentuan sampel menggunakan purposive sampling yaitu mahasiswa Ilmu Keolahragaan Konsentrasi Kebugaran dengan jumlah 26 mahasiswa (laki-laki: 20 dan perempuan: 6). Sampel dibagi dua kelompok yaitu kelompok aktivitas aerobik 13 mahasiswa dan kelompok aktivitas anaerobik 13 mahasiswa. Aktivitas aerobik yang digunakan yaitu jogging 30 menit dan aktivitas anaerobik yang digunakan yaitu lari sprint. Teknik pengumpulan data meliputi respons denyut nadi, frekuensi napas, dan suhu tubuh. Perhitungan denyut nadi, frekuensi napas, dan suhu tubuh dilakukan pretest dan posttest aktivitas aerobik dan anaerobik. Berdasarkan hasil penelitian diperoleh nilai yang ditinjau dari suhu tubuh nilai sig (2-tailed) 0.015 < 0.05, ditinjau dari denyut nadi nilai sig (2-tailed) 0.001 < 0.05, dan ditinjau dari frekuensi napas nilai sig (2-tailed) 0.015 < 0.05. Berdasarkan hasil yang ditemukan disimpulkan bahwa terdapat perbedaan respons yang signifikan antara aktivitas aerobik dan anaerobik.</p>2023-10-29T00:00:00+07:00Copyright (c) 2023 Journal Power Of Sportshttps://e-journal.unipma.ac.id/index.php/JPOS/article/view/18115Kebugaran jasmani ditinjau dari karakteristik jenis kelamin dan indeks masa tubuh2023-10-29T21:30:37+07:00Kahfi HidayahA810190080@student.ums.ac.idEko SudarmantoA810190080@student.ums.ac.idGatot JarionoA810190080@student.ums.ac.idNurhidayat NurhidayatA810190080@student.ums.ac.idPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat kebugaran jasmani siswa SD Negeri 3 Kalikotes Usia 10-12 tahun ditinjau dari karakteristik jenis kelamin dan indeks massa tubuh. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 30 siswa yang terdiri dari 13 siswa laki-laki dan 17 siswa perempuan rentang usia 10-12 tahun. Pengumpulan data penelitian menggunakan prosedur Tes Kebugaran Pelajar Nusantara (TKPN). Teknik analisis data dilakukan dalam tahap, yaitu deskriptiv, statistik presentase. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pada hasil tes IMT siswa laki-laki sebanyak 10 siswa (77%) kategori normal atau gizi baik, 2 siswa (15%) kategori <em>overweight </em>atau gizi lebih,1 siswa (8%) kategori obesitas dan pada hasil capaian tes <em>v sit and reach, sit up, squat thrust dan pacer tes </em>menghasilkan nilai 2,9 dengan kategori kebugaran jasmani siswa laki-laki yakni “cukupâ€. Sedangkan hasil tes IMT siswa perempuan sebanyak 1 siswa (6%) kategori <em>thinness </em>atau gizi kurang, 13 siswa (76%) kategori normal atau gizi baik, 3 siswa (18%) kategori <em>overweight </em>atau gizi lebih, dan pada hasil capaian tes <em>v sit and reach, sit up, squat thrust dan pacer tes </em>menghasilkan nilai 2,9 dengan kategori kebugaran jasmani siswa perempuan yakni “cukupâ€.2023-08-25T00:00:00+07:00Copyright (c) 2023 Journal Power Of Sportshttps://e-journal.unipma.ac.id/index.php/JPOS/article/view/18118Kekuatan otot tungkai dan kelincahan terhadap kemampuan bertahan atlet bola basket putra2023-10-29T20:33:03+07:00Rawing Palagumarawingpalaguna@gmail.comWindo Wiria Dinatarawingpalaguna@gmail.comHastria Effendirawingpalaguna@gmail.comNugroho Susantorawingpalaguna@gmail.com<p>Penelitian dilakukan di lapangan dan fakta bahwa pemain bola basket Poseidon Club memiliki kekuatan otot kaki, kelincahan, dan kemampuan bertahan (defense). Mengetahui hubungan antara kemampuan bertahan pemain bola basket dengan kekuatan otot tungkai. untuk menentukan bagaimana hubungan kelincahan dan pertahanan permainan bola basket, untuk mengetahui bagaimana kemampuan pertahanan pemain bola basket putra Poseidon Club Kabupaten Dharmasraya dipengaruhi oleh kekuatan dan kelincahan otot tungkai. Penelitian antitatif menggunakan analisis korelasi berganda dalam jenis penelitian ini. Populasi penelitian ini terdiri dari 35 atlet bola basket putra. Purposive sampling digunakan untuk mengambil sampel dengan tentuan kriteria sebanyak 15 orang. Kekuatan otot tungkai diukur dengan vertical jump test, kelincahan diukur dengan T-test, dan kemampuan bertahan diukur dengan aahperd defensive movement test. Hasil analisis data menunjukkan bahwa: Kemampuan bertahan pemain bola basket putra Poseidon Club tidak berhubungan dengan kekuatan otot tungkai. Keterampilan pertahanan pemain bola basket putra Klub Poseidon berkorelasi signifikan dengan kelincahan mereka. Kemampuan bertahan pemain secara signifikan dipengaruhi oleh kekuatan otot tungkai dan kelincahan saja.</p>2023-08-25T00:00:00+07:00Copyright (c) 2023 Journal Power Of Sportshttps://e-journal.unipma.ac.id/index.php/JPOS/article/view/18119Karakteristik antropometri dan kondisi fisik atlet bola voli2023-10-29T20:51:59+07:00Doni Atmanegaradoniatmanegara8586@gmail.comBagus Aryatamadoniatmanegara8586@gmail.comAlvin Yanuar Rahmandoniatmanegara8586@gmail.comAndika Yahya Putradoniatmanegara8586@gmail.com<p class="JIPIAbstractBody">Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui karakteristik antropometri dan kondisi fisik atlet bola voli Caroline Club. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode survey, data didapatkan dari hasil tes dan pengukuran antropometri dan kondisi fisik atlet. Sumber data yang digunakan adalah atlet bola voli Caroline Club dengan kategori junior usia 17 tahun. karakteristik antropometri yang digunakan dalam penelitian ini adalah tinggi badan, berat badan, panjang lengan dan panjang tungkai, sedangkan karakteristik kondisi fisik yang digunakan dalam penelitian ini adalah kecepatan, kekuatan, kelincahan, power dan fleksibilitas. Data yang sudah didapatkan kemudian dianalisis secara deskriptif. Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan, didapatkan hasil bahwa 1) antropometri; a) tinggi badan rata-rata sebesar 42,5% tergolong kategori sedang b) berat badan rata-rata 35% tergolong kategori sangat baik, c) panjang lengan rata-rata sebesar 47,5% tergolong kategori sedang 2) kondisi fisik; a) kecepatan rata-rata 27,5 tergolong kategori sangat kurang sekali.</p>2023-08-25T00:00:00+07:00Copyright (c) 2023 Journal Power Of Sportshttps://e-journal.unipma.ac.id/index.php/JPOS/article/view/18120Analisis ketepatan smash quick bolavoli2023-10-29T21:02:39+07:00Zahra Lintang Zulia Putria810190092@student.ums.ac.idGatot Jarionoa810190092@student.ums.ac.idNurhidayat Nurhidayata810190092@student.ums.ac.id<p class="JIPIAbstractBody">Olahraga bolavoli termasuk dari salah satu cabang olahraga dengan berjumlah dua regu yang masing-masing regu terdapat 6 orang pemain. Metode bermain yang digunakan dalam bola Voli adalah menyerang dan bertahan. Agar memperoleh kemenangan, maka cara yang paling baik dilakukan adalah dengan menyerang. Teknik yang dapat digunakan pada permainan bolavoli dalam menyerang dengan menggunakan smash dinilai sangat efektif. Salah satu jenis smash apabila dilihat dari cara umpannya yaitu smas quick. Perkembangan bolavoli di Kabupaten Banjarnegara jika dibandingkan dengan daerah lain tidak kalah maju. Salah satu Salah satu club yang terdapat di Kabupaten Banjarnegara berada di Kecamatan Wanadadi pada Kabupaten Banjarnegara yaitu club Baruna. Penelitian ini termasuk dalam jenis penelitian kuantiatif dengan menggunakan metode survey. Hasil penelitian menunjukkan ketepatan smash quick pada sekolah bola voli Baruna tergolong kategori baik. Hasil ini terbukti berdasarkan perhitungan dari 15 sampel 3 diantara tergolong kategori sangat baik, kemudian 9 orang tergolong kategori baik, dan 3 orang tergolong kategori sedang.</p>2023-08-25T00:00:00+07:00Copyright (c) 2023 Journal Power Of Sportshttps://e-journal.unipma.ac.id/index.php/JPOS/article/view/18121Perilaku merokok terhadap kapasitas vital paru-paru2023-10-29T21:18:28+07:00Elfira Dwiyana Auroradwiyanaelfira@gmail.comWilda Welisdwiyanaelfira@gmail.comYogi Andriadwiyanaelfira@gmail.comAnggun Permata Saridwiyanaelfira@gmail.comMasalah dalam penelitian ini yaitu terjadi peningkatan siswa yang memiliki perilaku merokok, hal ini berdasarkan data yang didapatkan dilapangan banyak siswa yang membawa denda, meskipun telah diberlakukan hukuman bagi pelanggar tetapi siswa tidak jera. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan perilaku merokok dengan kapasitas vital paru-paru pada siswa SMA Negeri 1 Baso. Penelitian ini merupakan jenis penelitian korelasional. Penelitian ini dilakukan di SMA Negeri 1 Baso dan dilaksanakan pada tanggal 14-17 Januari 2023. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa SMA Negeri 1 Baso kelas X- XI yang berjumlah 149 siswa. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 33 orang, yang diambil dari 12 kelas. Instrumen yang digunakan untuk mengukur perilaku merokok menggunakan kusioner atau angket dan untuk mengetahui kapasitas vital pau-paru diukur menggunakan tes Spirometri. Metode analisis yang digunakan adalah analisis korelasi product moment. Hasil penelitian diketahui bahwa Terdapat hubungan perilaku merokok terhadap kapasitas vital paru-paru pada siswa SMA Negeri 1 Baso. Berdasarkan Analisis korelasi terhadap perilaku merokok dengan kapasitas vital paru-paru menghasilkan koefisien korelasi sebesar rhitung rhitung - 0,434 > rtabel 0,333.2023-08-25T00:00:00+07:00Copyright (c) 2023 Journal Power Of Sportshttps://e-journal.unipma.ac.id/index.php/JPOS/article/view/18122Pengaruh latihan t-drill dan zig zag run exercise terhadap peningkatan kelincahan pemain futsal vamos academy2023-10-29T21:27:28+07:00Achmed Alfarizaltitin@unipma.ac.idTitin Kuntum Mandalawatititin@unipma.ac.idGhon Lisdiantorotitin@unipma.ac.id<p class="JIPIAbstractBody">Penelitian bertujuan mengetahui pengaruh latihan <em>t-drill</em> terhadap peningkatan kelincahan pada pemain futsal vamos academy Madiun. Sampel dan Populasi dalam penelitian ini adalah vamos academy Madiun yang berjumlah 30 pemain. Teknik analisis data menggunakan uji t dengan taraf signifikasi 5% dengan uji prasyarat uji normalitas, uji homogenitas. Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilaksanakan diperoleh hasil bahwa terdapat pengaruh kelincahan pada kelompok <em>t-drill</em> yaitu peningkatannya sebesar 9,84%, terdapat pengaruh kelincahan pada kelompok <em>zig-zag run excercise</em> sebesar 10.03%, latihan kelincahan <em>zig-zag run exercise</em> lebih baik dari pada latihan <em>t-drill</em> untuk meningkatkan kelincahan pemain futsal Vamos academy Madiun. Berdasarkan dari hasil penelitian ini kedua metode tersebut tidak mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap kemampuan kelincahan pada pemain futsal vamos academy Madiun.</p>2023-08-25T00:00:00+07:00Copyright (c) 2023 Journal Power Of Sports