Pelatihan dan Pembimbingan Pembuatan Mind Mapping Pelajaran IPAS Siswa Kelas 4 SDN 03 Kanigoro Madiun

Authors

  • Maya Kartika Sari UNIVERSITAS PGRI MADIUN
  • budiyono budiyono Universitas PGRI Madiun
  • sri budiyartati Universitas PGRI Madiun
  • Erien Carolina Windiastuti SDN 03 Kanigoro Madiun

DOI:

https://doi.org/10.25273/e-d.v3i1.20652

Keywords:

Pelatihan, Pembimbingan, Mind Mapping

Abstract

Artikel ini mengulas kegiatan pelatihan dan pembimbingan pembuatan Mind Mapping mata pelajaran IPAS bagi siswa kelas 4 SDN 03 Kanigoro Madiun. Penelitian ini bertujua untuk meningkatkan kemampuan siswa dalam menganalisis materi, meningkatkan kreativitas dan daya imaginasi siswa dalam membuat Peta Konsep, dan memudahkan siswa dalam memahami materi pelajaran. Tantangan dalam kegiatan pengabdian ini adalah pada awal pembuatan Mind Mapping siswa masih kesulitan dan kebinggungan dalam mengaplikasikan materi kedalam Mind Mapping. Namun dengan mentoring dan pengarahan dari Tim Pengabdian tantangan tersebut dapat teratasi dengan baik. Hal ini dibuktikan dengan adanya keaktivan siswa selama proses kegiatan pelatihan, siswa dapat menghasilkan karya Mind Mapping yan baik, siswa dapat berkolaborasi dan berpartisipasi aktif dalam pembuatan karya Mind Mapping, dan siswa berani untuk mempresentasikan hasil karya Mind Mapping dihadapan teman-temannya sebagai wujud melatih mentalits dan keberanian anak berbicara di depan umum. Akhirnya kegiatan pelatihan dan pembimbingan pembuatan Mind Mapping mata pelajaran IPAS bagi siswa kelas 4 SDN 03 Kanigoro Madiun berkonstribusi positif terhadap kemampuan siswa dalam menganalisis materi pelajaran, meningkatkan kreativitas siswa, meningkatkan logika dan daya kritis siswa terhadap materi, dan memudahkan siswa dalam memahami pelajaran.

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biographies

Maya Kartika Sari, UNIVERSITAS PGRI MADIUN

Prodi PPKN FKIP

sri budiyartati, Universitas PGRI Madiun

Universitas PGRI Madiun

Erien Carolina Windiastuti, SDN 03 Kanigoro Madiun

SDN 03 Kanigoro Madiun

References

Acesta. (2020). Pengaruh Penerapan Metode Mind Mapping Terhadap Kemampuan Berpikir Kreatif Siswa. Jurnal Naturalistic Umtas, 4(2b), 766–773. Https://Journal.Umtas.Ac.Id/Index.Php/Naturalistic/Article/View/766

Destri Eka Nita, Arwin Achmad, P. (2014). Pengaruh Penerapan Model Mind Mapping Terhadap Aktivitas Belajar Siswa Dan Penguasaan Materi. Bioterdidik; Wahana Ekspresi Ilmiah, 2(6), 1–12.

Kustiani, N. G. (2021). Penggunaan Metode Mind Mapping Dalam Meningkatkan Hasil Belajar Siswa. Academia : Jurnal Inovasi Riset Akademik, 1(1), 30–37.

Prasetyo, P., & Brataningrum, N. (2022). Hubungan Antara Literasi Media Online Dan Kinerja Pembelajaran Ditinjau Dari Keyakinan Diri, Motivasi Belajar, Dan Jenjang Semester Mahasiswa. Jurnal Pendidikan Ekonomi Dan Akuntansi, 15(2), 1–12. Https://Doi.Org/Https://Doi.Org/10.24071/Jpea.V15i2.4596

Rahayu, A. P. (2021). Penggunaan Mind Mapping Dari Perspektif Tony Buzan Dalam Proses Pembelajaran. Jurnal Paradigma, 11(1), 65–80.

Reza, Noor Ellyawati, R. M. (2021). Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Mind Mapping Dengan Powerpoint Di Sma Islam Terpadu Granada Samarinda. Jurnal Promosi | 1 Jurnal Pendidikan Ekonomi Um Metro, 9(1), 1–11.

Rofisian, N. (2020). Penerapan Model Pembelajaran Mind Mapping Untuk Meningkatkan Keaktifan Siswa Kelas IV SD. El-Midad; Jurnal Pgmi, 12(2), 102–114. Http://Journal.Uinmataram.Ac.Id/Index.Php/Elmidad

Syarifa, S. R., Dhiya, F. A., & Rahmaniah, R. (2024). Manfaat Penggunaan Metode Mind Mapping Pada Pembelajaran Ipa Bagi Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Imeij- Indo-Mathedu Intellectuals Journal, 5(1), 858–865.

Tambunan, P. K., Pertiwi, C., & Wicaksono, R. S. (2023). Penerapan Metode Mind Mapping Dalam Meningkatkan Kreativitas Belajar Siswa Penabur. Jurnal Pendidikan Indonesia, 4(02), 205–214.

Zulfa. (2021). Studi Literatur) Penggunaan Model Mind Mapping Pada Pembelajaran Geografi Sekolah Dasar. SEJ (School Education Jurnal), 11(1), 362–368

Downloads

Published

2024-07-31

Issue

Section

Articles