Upaya Peningkatan Motivasi dan Hasil Belajar IPS Melalui Kooperatif Model Jigsaw

S Salamah, G Giyat

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan motivasi dan hasil belajar IPS melalui pembelajaran kooperatif model Jigsaw bagi siswa kelas VI di SD Negeri Kapulogo. Subjek penelitian seluruh siswa kelas VI. Teknik pengumpulan data mengggunakan angket, observasi, wawancara dan tes. Data dianalisis menggunakan deskriptif kuantitatif dengan persentase. Berdasarkan hasil analisis data menunjukkan jumlah siswa tuntas belajar, pada prasiklus 13,33%, siklus I 43,33%, siklus II 76,66%, dan siklus III 93,33%. Sedangkan motivasi mengalami peningkatan dari rata-rata sedang menjadi tinggi pada siklus III. Hal itu menunjukkan bahwa pembelajaran kooperatif model Jigsaw dapat meningkatkan motivasi dan hasil belajar siswa pada mata pelajaran IPS.


Keywords


Motivasi; Hasil Belajar; Kooperatif JIGSAW

Full Text:

PDF

References


Arikunto, S., & Suhardjono, S. (2006). Penelitian tindakan kelas. Jakarta: Bumi Aksara.

Asis, B. (2013). Meningkatkan hasil belajar IPS dengan menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe Jigsaw pada siswa kelas IV SDN 1 Gimpubia. JURNAL DIKDAS, 1(3).

Hamalik, O. (2000). Psikologi belajar dan mengajar: PT Sinar Baru Algensindo.

Kunandar, K. (2008). Penelitian Tinadakan Kelas : Langkah Mudah Sebagai Pengembangan Profesional GuruKunandar. Jakarta: Raja Grafindo.

Masluchah, Y. (2013). Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Ips Siswa Kelas Iv Sekolah Dasar. Jurnal Penelitian Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 1(2), 1-10.

Mustamiin, M. Z. (2016). Pengaruh Penggunaan Model Kooperatif Learning Tipe Jigsaw Terhadap Hasil Belajar IPS Di Tinjau Dari Motivasi Berpretasi. Jurnal Teknologi Pendidikan: Jurnal Penelitian dan

Pengembangan Pembelajaran, 1(2), 65-76.

Pratiwi, I. A., Kanzunnudin, M., & Rondli, W. S. (2016). Penerapan Model Pembelajaran Jigsaw Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Ips Berbasis Multikultural. Jurnal Konseling Gusjigang, 2(1).

Rusman, R. (2011). Model-model pembelajaran: mengembangkan profesionalisme guru. Jakarta: Rajawali Pers/PT Raja Grafindo Persada.

Sanjaya, W. (2006). Strategi pembelajaran berorientasi standar proses pendidikan. In: Jakarta: kencana.

Sardiman, A. M. (2012). Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Solihatin, E., & Raharjo, R. (2005). Cooperatif Learning Penerapan dan pembelajaran IPS. Jakarta: Bumi Aksara.

Umar, E. (2011). Peningkatan hasil belajar siswa sekolah dasar melalui belajar kooperatif tipe jigsaw. Jurnal Inovasi, 8(03).


Article Metrics

Abstract has been read : 821 times
PDF file viewed/downloaded: 0 times


DOI: http://doi.org/10.25273/gulawentah.v4i2.5558

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Gulawentah: Jurnal Studi Sosial Metrics:

Office:
Pascasarjana Universitas PGRI Madiun

Jl. Setiabudi No. 85 Kota Madiun 63118
email : gulawentah@unipma.ac.id

 


web
analytics
Gulawentah My Stats