Peningkatan Motivasi dan Prestasi Belajar dengan Multimedia pada Pembelajaran IPS di Sekolah Dasar

T Tumini

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk 1) Mendeskripsikan  pembelajaran IPS dengan multimedia  sebagai upaya  meningkatkan motivasi belajar siswa di Kelas  IV SDN 1 Ngadisanan 2) Mendiskripsikan  pembelajaran IPS dengan  multimedia dalam meningkatkan prestasi belajar siswa di Kelas  IV SDN 1 Ngadisanan. Penelitian ini dilaksanakan di SD Negeri 1 Ngadisanan, Sambit, Ponorogo selama 6 bulan tahun 2019. Pengambilan data secara diskriptif kualitatif dengan jenis penelitian tindakan kelas (PTK). Hasil penelitian menunjukkan bahwa dengan multimedia dapat meningkatkan motivasi dan prestasi pembelajaran IPS kelas IV SD Negeri 1 Ngadisanan. Peningkatan ini dibuktikan tahap pratindakan, menunjukkan bahwa prestasi belajar siswa kelas IV pada mata pelajaran IPS tergolong rendah. Nilai rata-rata kelas mencapai 65,94 sedangkan ketuntasan belajar sebesar 44%. Pada siklus I motivasi siswa mencapai 73% sedang rata-rata prestasi siswa 69,81. Pada siklus II motivasi siswa meningkat menjadi 85% sudah memenuhi indikator dari motivasi siswa yaitu 80%  sedangkan nilai prestasi siswa 77,70. Prestasi belajar pada siklus II telah memenuhi indikator keberhasilan karena dari ≤75% siswa sudah mencapai KKM.


Keywords


Motivasi; Prestasi Belajar; Multimedia IPS

Full Text:

PDF

References


Candra, A. A., & Masruri, M. S. (2015). Pengembangan multimedia interaktif dengan pendekatan saintifik untuk pembelajaran PKn SMP. Harmoni Sosial: Jurnal Pendidikan IPS, 2(2), 109-114.

Cecep, K., & Bambang, S. (2011). Media Pembelajaran Manual dan Digital. Ghalia Indonesia, Bogor.

Fanny, A. M., & Suardiman, S. P. (2013). Pengembangan multimedia interaktif untuk mata pelajaran ilmu pengetahuan sosial (IPS) sekolah dasar kelas V. Jurnal Prima Edukasia, 1(1), 1-9.

Hamalik, O. (2000). Psikologi belajar dan mengajar: PT Sinar Baru Algensindo.

Huda, K. (2016). Pengembangan Multimedia Pembelajaran IPS Berbasis Heritage Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Pada Siswa Smp Negeri Kota Madiun. Gulawentah: Jurnal Studi Sosial, 1(1), 24-33.

Kadji, Y. (2012). Tentang Teori Motivasi. Jurnal Inovasi, 9(01).

Kemmis, S., McTaggart, R., & Nixon, R. (2013). The action research planner: Doing critical participatory action research: Springer Science & Business Media.

Mayer, R., & Mayer, R. E. (2005). The Cambridge handbook of multimedia learning: Cambridge university press.

Mayer, R. E. (2002). Multimedia learning. In Psychology of learning and motivation (Vol. 41, pp. 85-139): Elsevier.

Najjar, L. J. (1996). Multimedia information and learning. Paper presented at the Journal of educational multimedia and hypermedia.

Nurdiana, E. (2016). Penerapan Model Investigasi Kelompok Berbantuan Media Visual Untuk Meningkatkan Prestasi Belajar IPS SISWA KELAS IV SDN Sirapan 02. Gulawentah: Jurnal Studi Sosial, 1(1), 41-51.

Priyanto, W. (2016). Penerapan Multimedia Interaktif Berbasis Inkuiri Terbimbing Dalam Pembelajaran IPS Siswa Kelas IV Sekolah Dasar. Mimbar Sekolah Dasar, 3(2), 120-135.

Santoso, A. B., Yusro, A. C., Malawi, I., Hanif, M., & Kokotiasa, W. (2019). Evaluation of the application of information technology and communication in lectures in the Primary School Teacher Education Study Program. Paper presented at the Journal of Physics: Conference Series.

Sardiman, A. M. (2012). Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Setiawan, A. (2007). Dasar-dasar Multimedia Interaktif (MMI). Bandung: SPs UPI Banding.

Susanto, A. (2013). Teori belajar dan pembelajaran di sekolah dasar. In: Jakarta: Kencana prenada media group.

Uno, H. B. (2008). Teori motivasi dan pengukurannya. Jakarta: Bumi Aksara.


Article Metrics

Abstract has been read : 3498 times
PDF file viewed/downloaded: 0 times


DOI: http://doi.org/10.25273/gulawentah.v4i2.5556

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Gulawentah: Jurnal Studi Sosial Metrics:

Office:
Pascasarjana Universitas PGRI Madiun

Jl. Setiabudi No. 85 Kota Madiun 63118
email : gulawentah@unipma.ac.id

 


web
analytics
Gulawentah My Stats