Perancangan Struktur Tata Kelola Data di Pemerintah Daerah Menggunakan Framework Data Management Body Of Knowledge

Nugroho Setio Wibowo, Ema Utami, Hanif Al Fatta

Abstract


Sesuai Peraturan Presiden no 39 tahun 2019 tentang Satu Data, untuk memperoleh Data yang akurat, mutakhir, terpadu,, mudah diakses, dan dibagipakaikan, diperlukan perbaikan tata kelola Data yang dihasilkan oleh pemerintah. Studi kasus penelitian ini di Pemerintah Kabupaten Trenggalek Jawa Timur di 35 Organisasi Perangkat Daerah (OPD) dengan metode kuisioner dan wawancara untuk penggalian permasalahan data. Perumusan pengolahan data menggunakan pedoman Data Management Body Of Knowledge (DMBOK. Data Management Body Of Knowledge (DMBOK)  merupakan salah satu  framework tata kelola data yang memberikan pendekatan model tata  kelola data secara fungsional, lengkap dan menyeluruh dalam membangun tata kelola data di organisasi. Penelitian ini merumuskan struktur tatakelola data, peran tata kelola data dalam struktur organisasi pemerintahan Kabupaten Trenggalek, peran aktivitas tata kelola data dan pemetaan solusi 18 masalah data di Pemerintah Kabupaten Trenggalek berdasarkan pedoman DMBOK. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa tata kelola data dengan pedoman DMBOK dapat digunakan sebagai solusi  untuk masalah data yang terjadi. Struktur tata kelola data yang telah dirancang diharapkan dapat membantu Kabupaten Trenggalek dalam mengimplementasikan tata kelola data di pemerintah daerah secara efektif


Keywords


DMBOK; Kabupaten Trenggalek; Satu Data; Tata Kelola Data

Full Text:

PDF

References


DEPKOMINFO, “Kerangka Acuan dan Pedoman Interoperabilitas Sistem Informasi Instansi Pemerintah,” no. January, p. 51, 2008.

DAMA International, “DAMA International - DAMA-DMBOK (2nd Edition)_ Data Management Body of Knowledge-Technics Publications (2017).” p. 628, 2017.

M. Aisyah and Y. Ruldeviyani, “Designing data governance structure based on data management body of knowledge (DMBOK) Framework: A case study on Indonesia deposit insurance corporation (IDIC),” 2018 Int. Conf. Adv. Comput. Sci. Inf. Syst. ICACSIS 2018, pp. 307–312, 2019, doi: 10.1109/ICACSIS.2018.8618151.

Trenggalek, “Masterplan TI Kabupaten Trenggalek,” Kabupaten Trenggalek, 2020. https://trenggalekkab.go.id/download/Presentasi-Masterplan-Trenggalek-DPRD-Bupati.pdf (accessed Jul. 07, 2020).

N. Ruswianto, E. Utami, and M. R. Arief, “Perancangan Data Primer Untuk Layanan E-Government Berbasis Ketugasan Dengan Pendekatan Model Diagram Raci ( Study Kasus : Pemerintah Kota Magelang ),” pp. 7–12, 2018.

N. L. A. Laksmidewi, “Framework Interoperabilitas Data E-Government Provinsi Bali Dengan Cobit 4.1 Dan Iegif,” Universitas Udayana, Bali, 2017.

F. A. Tridalestari and H. N. Prasetyo, “Identifikasi Fungsi Tata Kelola Data Framework Dama International Pada Universitas X,” vol. II, no. 1, pp. 45–54, 2015.

B. A. Nugraha, R. W. Witjaksono, and R. Mulyana, “ANALISIS DAN PERANCANGAN MASTER DATA MANAGEMENT ( MDM ) BERBASIS DAMA-DMBOK v2 ( Studi Kasus : PT . Kereta Api Indonesia ),” e-Proceeding Art Des., vol. 5, no. 3, pp. 3282–3289, 2018.

M. Z. Syafnel, I. Darmawan, and R. Mulyana, “Analisis Dan Perancangan Tata Kelola Data Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik Domain Master Data Management ( Mdm ) Pada Dama Dmbok V2 Di Diskominfotik Kbb Analysis and Design of Government Data Governance System Based on Electronic Domain Master Data,” vol. 6, no. 2, pp. 7775–7786, 2019.

S. B. Wibisono, A. N. Hidayanto, and W. S. Nugroho, “Data Quality Management Maturity Measurement of Government-Owned Property Transaction in BMKG,” Commun. Inf. Technol. J., vol. 12, no. 2, 2018, doi: 10.21512/commit.v12i2.4470.

Kemenkumham RI, “Kepres Satu Data,” Kemenkumham RI, no. 004185, 2019.

D. Kurniasih, A. Subagyo, and S. Agustina, “Penyusunan Tugas Dan Fungsi Perangkat Daerah Di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Bandung,” J. Ilmu Polit. dan Komun., vol. VI, no. 1, pp. 127–138, 2016.

DAMA-DMBOK, The DAMA Guide to The Data Management Body of Knowledge (DAMA-DMBOK Guide). 1977.

F. C. S. Adiyanta, “Hukum dan Studi Penelitian Empiris : Penggunaan Metode Survey sebagai Instrumen Penelitian Hukum Empiris,” Adminitrative Law Gov. Journal., vol. 2, no. 4, pp. 697–709, 2019.

K. Trenggakek, “Organisasi Perangkat Daerah,” Kabupaten Trenggalek, 2020. https://www.trenggalekkab.go.id/menu?page=50&cat=16 (accessed Jul. 07, 2020).

B. Trenggalek, “Peraturan Bupati Trenggalek no 34 Tahun 2016,” 2016.


Article Metrics

Abstract has been read : 1362 times
PDF file viewed/downloaded: 0 times


DOI: http://doi.org/10.25273/research.v4i1.7049

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




This work by Research is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.