Jejak kolonial dalam wawacan regen boncel bupati Caringin karya H.S. ranggawaluja

Danan Darajat, Dedi Koswara, Agus Suherman

Abstract


Penelitian ini dilatarbelakangi oleh ditemukannya jejak kolonial pada wawacan Regen Boncel bupati Caringin yang merupakan karya sastra Sunda klasik. Dalam wawacan ini diceritakan seorang tokoh bernama Boncel yang asalnya hidup sengsara, tetapi karena dipercaya dan diangkat anak oleh Tuan Asisten Residen, akhirnya dia bisa menjadi seorang bupati di Caringin. Namun, karena durhaka pada ibunya, di akhir kisah hidupnya, Si Boncel menjadi celaka dan sengsara. Secara deksriptif-kualitatif, penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan mendeskripsikan struktur formal, struktur naratif, dan unsur poskolonial (mimikri, hipokritas, hibriditas, dan ambivalensi) yang terdapat dalam wawacan Regen Boncel Bupati Caringin karya H.S. Ranggawaluja. Hasilnya dapat disimpulkan bahwa struktur yang terdapat dalam wawacan tersebut sudah lengkap, yang meliputi struktur formal (guru lagu dan guru wilangan, watak pupuh, dan sasmita pupuh), struktur naratif (alur, motif cerita, pelaku, latar, dan tema). Selanjutnya, dalam wawacan ini juga ditemukan adanya unsur poskolonial yang meliputi mimikri, hipokritas, hibriditas, dan ambivalensi.

Keywords


kolonial; struktur; wawacan

Full Text:

PDF

References


Adiwisastra, P. (2017). "R.H.S.S Ronggowaluyo, Mantan Bupati Purwakarta Penulis Wawacan". Diakses dari Kumparan website: https://kumparan.com/prayoga-adiwisastra/r-h-s-s-ronggowaluyo-mantan-bupati-purwakarta-yang-pandai-menulis-wawacan/full.

Agustin, E. F. F. (2019). Resistensi Pasif pada Saman dan Larung Karya Ayu Utami: Kajian Poskolonial. (Tesis). Program Studi Linguistik Terapan, Program Pascasarjana, Universitas Negeri Yogyakarta: Tidak Dipublikasikan.

Alexander, A., dan Sharma, M. (2013). "(Pre)determined Ocupations: The Postcolonial Hybridizing of Identity and Art Forms In Third Word Spaces. Journal of Social Theory in Art Education. 33, 86-104.

Badan Pengembangan Bahasa dan Perbukuan. (2020). Kamus Besar Bahasa Indonesia Edisi Kelima. (Online). Jakarta: Badan Bahasa, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan RI.

Bhabha, H. K. (1994). The Location of Culture. London: Routledge London and New York.

Christomy, T. (2003). Wawacan Sama’un: Edisi Teks dan Analisis Struktur. Jakarta: Djambatan & Yayasan Naskah Nusantara (Yanassa).

Darajat, D., Ruhaliah, dan Isnendes, R. (2020). "Karakteristik Kepemimpinan Sunda dalam Novel Sejarah Mantri Jero Karya R. Memed Sastrahadiprawira". Lokabasa, 11(1), 10–21. https://doi.org/10.17509/jlb.v11i1.25162.

Efendi, A. N. (2016). "Membaca Resistensi terhadap Kolonialisme dalam Cerpen Samin Kembar Karya Triyanto Triwikromo. Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra, 16 (2), 225-234.

Hermansoemantri, E. (1979). Sajarah Sukapura: Sebuah Telaah Filologis. Jakarta: Universitas Indonesia.

Loomba, A. (1998). Colonialism/Postcolonialism. London and New York: Routledge Tylor and Francis Group.

Mufidah, I. (2017). "Soaphead Chruch’s Hypocricy in Toniy Morrison’s The Blue Eye". Jurnal Litera Kultura. 5 (3). 19-27.

Nurgiyantoro, B. (2013). Teori Pengkajian Fiksi. Yogyakarta: Gadjah Mada University Press.

Nurhadi. (2007). "Poskolonial: Sebuah Pembahasan". Makalah Seminar Rumpun Sastra Di FBS UNY Tanggal 7 Desember 2007, Hal. 1-19. Yogyakarta: FBS UNY.

Ranggawaluja, H. S. (1980). Regen Boncel Bupati Caringin. Jakarta: Proyek Penerbitan Buku Sastra Indonesia dan Daerah.

Ratnafuri, R. (2014). Kajian Poskolonial dalam Roman L’aman de La Chine du Nord Karya Margueriteduras. (Skripsi). FBS, Universitas Negeri Yogyakarta: Tidak Dipublikasikan.

Ropiah, O., dan Ruhaliah. (2015). "Wawacan Simbar Kancana (Kajian Struktural, Budaya, Etnopedagogik)". Lokabasa, 6 (1), 100–111. https://doi.org/10.17509/jlb.v6i1.

Rosidi, A. (1966). Kesusastraan Sunda Dewasa Ini. Jatiwangi: Cupumanik.

Satjadibrata. (1952). Rasiah Tembang Sunda. Jakarta.

Septian, E. P. (2016). "Wawacan Siti Permana Karya. M.K. Mangoendiakria (Kajian Struktural dan Antropologi Sastra)". Lokabasa, 7 (1), 26-34. https://doi.org/10.17509/jlb.v7i1.

Soepandi, A. (1985). Lagu Pupuh: Pengetahuan dan Notasinya. Bandung: Pustaka Buana.

Talanggai, B. Y. (2016). "Unsur Poskolonial dalam Novel Matahari Terbit di Utara suatu Tinjauan Sosiologi Sastra". Jurnal FIB Universitas Sam Ratulang.


Article Metrics

Abstract has been read : 647 times
PDF file viewed/downloaded: 0 times


DOI: http://doi.org/10.25273/ajsp.v12i1.9091

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Agastya: Jurnal Sejarah dan Pembelajarannya Indexed by: 

    

Copyright Agastya: Jurnal Sejarah dan Pembelajarannya ISSN 2087-8907 (printed) , ISSN 2052-2857(online)

Lisensi Creative Commons
Agastya: Jurnal Sejarah dan Pembelajarannya by E-JOURNAL UNIVERSITAS PGRI MADIUN is licensed under a  Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

View My Stats